Wednesday, April 8, 2020

SOAL PREDIKSI UJIAN SEKOLAH IPS DAN KUNCI JAWABANNYA


1.      Aktivitas penduduk selalu berkaitan dengan bentuk muka bumi karena keduanya saling mempengaruhi, bentuk muka bumi berupa pegunungan berlereng landai cocok untuk daerah ....
a.       Perkebunan                       c. Pertanian
b.      Perikanan                           d. Budi daya tambak

2.    Perhatikan penjelasan berikut ini!
1)      Dapat melihat koordinat suatu tempat di permukaan bumi
2)      Untuk memperagakan bentuk muka bumi yang sesungguhnya
3)      Dapat memperagakan proses terjadinya rotasi
4)      Untuk memproyeksikan bentuk muka bumi ke bidang datar
5)      Untuk alat peraga proses terjadinya gerhana
6)      Dapat menentukan letak objek berdasarkan garis linrtang dan garis bujur

Berdasarkan Penjelasan di atas yang merupakan fungsi dari Peta ditunjukkan oleh no ...

a.         2, 3,4                           c. 1,4,6           
b.         1,3, 5                           d. 3,4,5

3.      Indonesia memiliki banyak sekali gunung api. Ada berbagai macam bentuk gunung api di dunia yaitu Strato, Maar, dan hawai. Sebagian besar gunung api di Indonesia berbentuk strato, yang memiliki ciri ...
a.    Memiliki letusan berkali-kali, menjulang tinggi, berbentuk kerucut
b.      Memiliki letusan hanya sekali, memiliki kaldera yang besar
c.       Letusannya hanya berupa retakan, memiliki lereng yang landai
d.      Memiliki lereng yang curam, letusan hanya berupa lelehan magma

4.      Pada tahun 1883 terjadi letusan yang sangat hebat bari sebuah gunung yang berada di selat Sunda, akibat dari letusan tersebut menyebabkan Mega tsunami yang mampu meluluhlantahkan pesisir lampung selatan, dan propinsi banten, selain itu juga letusan tersebut berdampak pada perubahan iklim global, karena atmosfer tertutup oleh abu vulkanik.
Letusan gunung apakan yang telah dijelaskan pada deskripsi di atas ...
a.         Gunung Tambora            c. Gunung Bromo
b.        Gunung Krakatau            d. Gunung Merapi

5.      Patahan, lipatan, dan gunung berapi merupakan bentukan muka bumi akibat adanya tenaga ...
a.       Endogen                           c. Eksogen
b.      Epirogenesa                     d. Sedimentasi

6.      Salah satu bentukan muka bumi karena adanya tenaga eksogen adalah pengendapan berupa lumpur hasil sedimentasi di muara sungai yang dekat dengan laut, hasil endapan tersebut disebut juga ...
a.  Meander                            c. Danau tapal kuda
b.  Tanah Loss                                    d. Delta

7.      Perhatikan poin-poin berikut ini!
1.      Pembentukan pegunungan
2.      Penurunan dasar samudra
3.      Pantai yang berundak-undak
4.      Naiknya daratan
Dari poin-poin di atas yang merupakan dampak dari gerak Orogenetik adalah ....
a.       1                                      c. 3
b.      2                                      d. 4

8.    Masing-masing lapisan atmosfer memiliki fungsi yang berbeda-beda. Pada lapisan troposfer terjadi fenomena cuaca dan iklim, sehingga peristiwa hujan, badai, dan petir terjadi pada lapisan troposfer. Pilot pesawat biasanya mnerbangkan pesawatnya lebih tinggi untuk menghindari gangguan cuaca seperti hujan, petir dan badai yang dapat membahayakan penerbangan. Sehingga biasanya pilot menerbangkan pesawatnya ke lapisan ...
a.       Ionosfer                           c. Stratosfer
b.      Mesosfer                          d. Termosfer

9.      Sebagian besar sungai di Indonesia adalah sungai yang sumber airnya bersumber dari air hujan, namun di Indonesia juga terdapat sungai yang sumber airnya merupakan campuran dari air hujan dan salju, yaitu sungai digul yang terletak di propinsi ....
a.       Sumatra barat                   c. Jawa timur
b.      Sulawesi selatan               d. Papua

10.  Pada peta berskala 350.000. Jarak antara kota A dan kota B adalah 15 sm, maka jarak sebenarnya di lapangan adalah ...
a.       525 m                              c. 525 km
b.      5,25 m                             d. 52,5 km

11.     Pada suatu ketika Gagah yang merupakan ketua IPM menginfokan tata aturan sekolah kepada seluruh anak-anak kelas VII A, seluruh anak kelas VII A memperhatikan saat Gagah berbicara di depan kelas. Interaksi sosial seperti yang dilakukan oleh Gagah dan anak-anak dari kelas VII A merupakan interaksi antara ..
a.    Interaksi antara Individu dan individu
b.    Interaksi Individu dan kelompok
c.    Interaksi Kelompok dan kelompok
d.    Kelompok dan adat

12.  Aktivitas penduduk selalu berkaitan dengan bentuk muka bumi karena keduanya saling mempengaruhi, bentuk muka bumi berupa pegunungan berlereng landai cocok untuk daerah ....
a. Perkebunan                        c. Pertanian     
b. Perikanan                           d. Budi daya tambak

13.  Perhatikan penjelasan berikut ini!
1. Dapat melihat koordinat suatu tempat di permukaan bumi
2. Untuk memperagakan bentuk muka bumi yang sesungguhnya
3. Dapat memperagakan proses terjadinya rotasi
4. Untuk memproyeksikan bentuk muka bumi ke bidang datar
5. Untuk alat peraga proses terjadinya gerhana
6. Dapat menentukan letak objek berdasarkan garis linrtang dan garis bujur

Berdasarkan Penjelasan di atas yang merupakan fungsi dari Peta ditunjukkan oleh no ...
a.        2, 3,4                           c. 1,4,6           
b.       1,3, 5                           d. 3,4,5

14.  Perhatikan poin-poin berikut ini!
1. Ani sedang menelfon Budi
2. Ani berjabat tangan dengan Budi
3. Ani membalas chating dari Budi
4. Ani nyanyi berduet di panggung
Dari poin poin di atas yang termasuk kontak sosial sekunder ditunjukkan no ...
a.        1 dan 2                                    c. 3 dan 4        
b.       2 dan 3                                    d. 1 dan 3

15.  Masjid demak merupakan merupakan  masjid dengan arsitektur perpaduan Hindu dan islam, di masjid tersebut masih tampak jelas adanya budaya Hindu dan Islam dari segi arsitekturnya. dengan begitu percampuran dua budaya seperti yang terdapat pada masjid Demak disebut juga
a.        Asimilasi                      c. Mediasi       
b.       Akulturasi                    d. Kondoliasi

16.  Berikut ini yang termasuk bentuk-bentuk kerjasama adalah...
a.  Mediasi, adjudication, kooptasi    
b.  Arbitrase, bargaining, kompromi  
c.  adjudication, dan join venture      
d.  Join venture, kooptasi, dan bergaining


17.  Suku Bali dan Suku Lampung pernah dilanda konflik karena kecemburuan sosial. konflik ini terjadi di desa Balinuraga. Masyarakat Bali dikenal sebagai masyarakat yang ulet sehingga desa yang mereka bangun tergolong maju dengan bangunan megah dilengkapi pura-pura. Berbeda dengan desa yang dihuni suku Lampung yang memiliki rumah-rumah sederhana. Adanya kecemburuan sosial masyarakat Lampung dan masyarakat bali menyebabkan pertikaian kecil menjadi konflik antar kelompok.

Konflik sosial seperti yang telah dipaparkan di atas terjadi karena adanya Interaksi sosial ...

a. Disosiatif                           c. Adjudikasi  
b. Asosiatif                           d. Kooptasi


18.  Perhatikan poin-poin berikut!

1)   dibubarkannya organisasi-organisasi pergerakan nasional
2)   diwajibkan menanam tanaman yang laku di pasaran Eropa        
3)   berkembangnya bahasa Indonesia di samping bahasa Jepang     
4)   diadakan kerja paksa untuk rakyat Indonesia
Dari poin-poin di atas yang merupakan dampak pendudukan Jepang di Indonesia di bidang Budaya adalah ...
a.  1                                         c. 3     
b.  2                             d. 4

19.  Pada agama hindu, seseorang akan digolongkan menjadi beberapa kelas-kelas. Pada agama hindu pekerja kasar dan rakyat jelata di sebut juga ...
a.        Sudra                           c. Ksatria        
b.  Waisya                              d. Brahmana

20.  Perhatikan tabel berikut !

No
Teori masuknya Islam
Keterangan
1
Gujarat
Agama Islam masuk ke nusantara berasal dari India bagian barat
2
Mekkah
Islam masuk ke nusantara berasal dari Iran
3
Arus Balik
Islam masuk ke nusantara berasal dari Arab
4
Persia
Islam masuk ke nusantara di bawa oleh orang Indonesia sendiri

Berdasarkan tabel di atas pasangan teori masuknya Islam dan keterangannya yang tepat adalah ...

a.        1                                  c. 3     
b. 2                                        d. 4
21.  Alasan atau dorongan yang dilakukan seseorang atau badan untuk melakukan tindakan ekonomi disebut juga ...
a.  Tindakan Ekonomi           
b.  Pelaku Ekonomi   
c.  Prinsip Ekonomi   
d.  Motif Ekonomi
22.  Bu Ani mendirikan sekolah geratis untuk anak SMK, untuk membiayai berbagai kebutuhan sekolah Bu Ani membuka minimarket yang karyawannya adalah anak-anak yang bersekolah di SMK tersebut. Motif yang mendorong Bu Ani membuka minimarket adalah ...
a.  Memperoleh keuntungan  
b.  Membiayai Skolah SMK  
c.  Mengembangkan jiwa wirausah   
d.  Mencari sumbangan

23.  Ani memiliki warna kesukaan yaitu warna Kuning, semua barang yang ia miliki sebisa mungkin berwarna kuning, mulai dari baju, sepatu, ataupun tas. Pada suatu ketika Ani ingin membeli Jam tangan berwarna kuning, Ani ditawarkan jam berkualitas bagus berwarna biru, namun Ani tidak mau membelinya. Ani lebih memilih jam warna kuning meski kualitasnya kurang bagus.
Berdasarkan deskripsi di atas, hal yang dilakukan Ani merupakan faktor konsumsi berupa ...
a. Pengkasilan                                    c.Harga barang
b. Selera Konsumen               d.Keadaan pasar

24.  Perhatikan poin-poin berikut!
1. Memiliki piramida penduduk Stasioner
2. Memiliki piramida berbentul Limas
3. Angka ketergantungan tinggi
4. Pendapatan per kapita tinggi
5. Perekonomian di sektor Industri dan Jasa

Dari poin-poin di atas yang merupakan ciri dari negara maju adalah ...
a.        1,2,4                            c. 1,4,5           
b.  2,3,5                                 d. 3,4,5

25.   lembaga keuangan bukan Bank yang memiliki fungsi menghimpun dana dalam bentuk premi ...
a.        Asuransi                      c. Koperasi
b.       Pegadaian                    d. Dana Pensiun

26.  Perhatikan poin-poin berikut ini!
1. Mencetak uang
2. Memberikan kredit
3. Menjaga kestabilan nilai rupiah
4. Menghimpun dan menyalurkan dana dari masyarakat
5. Mengawasi perbankan di Indonesia

Berdasarkan poin-poin di atas yang merupakan fungsi dari Bank Umum di tunjukkan oleh no ...
  a. 1 dan 2                              c. 2 dan 4        
b.  2 dan 3                              d. 4 dan 5

27.                    Perhatikan gambar berikut !

Berdasarkan data di atas, yang merupakan kategori negara maju ditunjukkan oleh no ...
a. 1 dan 2                                 c. 3 dan 5        
b. 2 dan 3                                 d. 4 dan 6

28.  Perhatikan tabel di bawah ini!

Karakteristik
I
II
III
IV
Negara
Laos
Myanmar
Thailand
Filipina
Ibukota Negara
Vientine
Hanoi
Bangkok
Manila
Mata Uang
Kip
Kyat
Riel
Peso
Bentuk
Pemerintahan
Kerajaan
Republik
Kerajaan
Republik

Berdasarkan tabel diatas yang merupakan karaktristik yang benar dari negara di Asia tenggara  adalah .....
a. 1                                           c. III    
b. II                                           d. IV

29.  Pak Budi adalah seorang dosen di Jakarta. Namun karena di Papua kekurangan tenaga dosen, Pak Budi kemudian dipindah tugaskan ke Provinsi Papua.
Mobilitas sosial seperti yang dialami Pak Budi di atas adalah ...
a.  Mobilitas sosial Horizontal           
b.  Mobilitas sosial vertikal naik        
c.  Mobilitas sosial longitudinal                     
d.  Mobilitas sosial vertikal turun

30.  Perhatikan gambar berikut!

Pahlawan pada gambar di atas telah memimpin perang ...
a. Puputan margarana
c. 10 November        
b. Ambarawa
d. Bandung lautan api

31.  Belanda hanya mengakui Indonesia atas Sumatra, Jawa, dan Madura merupakan isi perundingan  ...
a.        Kmb                            c. Renvill        
b. Roem Royen                      d. Linggarjati

32.  Kegagalan konstituante dalam menyusun Undang-undang dasar baru menggantikan undang-undang dasar sementara 1950 merupakan latar belakang ...
a.    Supersemar          
b.    PDRI        
c.    Dekrit presiden 5 Juli
d.    Komite Van Aksi

33.  Danau kerinci merupakan danau yang terdapat di provinsi jambi, danau tersebut terbentuk karena adanya letusan gunung kerinci kemudian terbentuklah danau. Berdasarkan proses pembentukannya, danau kerinci terbentuk karena adanya peristiwa ...
a.       Danau Tekto-vulkanik    
b.      Danau buatan
c.       Danau vulkanik  
d.      Danau tektonik

34.  Perhatikan poin-poin berikut!
1.       Setiap sore ani mengantar pesanan telur asin kepada pelanggannya
2.       Pak budi setiap hari membuat empek-empek untuk dijual
3.       Setiap hari Nina menggunakan pulpen untuk menulis
4.       Setiap senin dan jumat desi berjualan di pasar

Dari poin-poin di atas yang merupakan kegiatan konsumsi ditunjukkan oleh no ...
a.       1                                        c. 3
b.      2                                        d. 4

35.   Perhatikan Kurva berikut ini!


Berdasarkan kurva di atas, harga keseimbangan (harga pasar) terjadi pada ...
a.       Saat harga 4000 jumlah barang yang diminta 40 dan jumlah barang yang ditawarkan 30.
b.      Saat harga 3000 jumlah barang yang diminta 30 dan jumlah barang yang ditawarkan 30.
c.       Saat harga 2000 jumlah barang yang diminta 20 dan yang ditawarkan 20.
d.      Saat harga 5000 jumlah 50 dan yang ditawarkan 50.

36.  Budi merupakan seorang eksportir batik. Pada suatu hari Budi ingin mengekspor batiknya ke negara malaysia. Sehingga untuk pembayarannya Budi akan memperoleh pembayaran berupa mata uang asing yaitu...
a.       Uang rupiah                     c. Uang ringgit
b.      Uang Dolar                      d. Uang Sen

37.  Berikut ini upaya yang dapat kita lakukan sebagai pelajar untuk menjaga sumber daya alam (SDA) agar tidak terjadi kelangkaan adalah ...
a.       Membuat peraturan tentang tata guna lahan agar kelestarian SDA tetap terjaga
b.      Menggunakan area hutan lindung dialihfungsikan untuk kebun teh
c.       Mengadakan pengerukan sungai agar tidak terjadi banjir
d.      Menghemat penggunaan air, dan menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan.

35.  Pada masa awal kemerdekaan bangsa Indonesia, peran pers sebagai media pemberi Informasi sangat dibatasi, sehingga masyarakat tidak bebas dalam menyatakan pendapat serta pemikirannya. Pers mulai kembali diberi kebebasan pada masa pemerintahan ...
a.       Soekarno             c. BJ Habibi
b.      Soeharto              d. Moh Hatta

36.  Surat perintah yang ditandatangani oleh presiden Soekarno yang berisi perintah yang mengintruksikan soeharto untuk mengambil segala tindakan yang dianggap perlu untuk mengatasi situasi keamanan Ibu kota. Hal ini juga yang menyebabkan dualisme kepemimpinan soekarno dan soeharto. Apakah nama surat perintah tersebut ...
a.       Supersemar         
b.      Dasasila Bandung
c.       Piagam Jakarta
d.      Jakarta Accord

37.  Rumah yang dijadikan perumusan teks proklamasi karena alasan jaminan keselamatan bagi soakarno dan Hatta adalah ...
a.       Lusana kumakichi
b.      Lisana marsida
c.       Lucinta tadisi
d.      Laksamana maeda

38.  Ani  berkelahi dengan ana karena masalah sandal yang hilang. Kemudian mereka berdua dipangging oleh guru BK dipertemukan untuk menyelesaikan permasalahan. Hal tersebut merupakan upaya penyelesaian konflik dengan cara ...
a.       Adjudikasi                       c. Toleransi
b.      Mediasi                d. Eliminasi

39.  Perhatikan denah berikut!


Jalur yang paling dekat dari rumah menuju ke Masjid adalah ...
a.       Rumah – ke utara menuju JL Kol – ke Timur menuju JL. Jannah
b.      Rumah – ke utara menuju JL Kol –Ke Barat menuju JL. Lele – ke Utara menuju JL Pir- ke timur menuju JL Jannah
c.       Rumah- ke utara menuju JL Kol – ke barat menuju JL Jannah
d.      Rumah- Menuju ke Utara ke JL Kol – menuju ke timur ke JL Pattin – menuju ke barat ke JL Apel – menuju ke barat ke JL Jannah.

40.  Perbedaan nilai tukar mata uang dalam negeri terhadapnilai mata uang asing disebut ...
a.       Nilai intrisik                               
b.       Kurs
c.       Nilai Nominal                
d.      Turunan

41.   Perhatikan gambar berikut!

Piramida penduduk stasioner seperti gambar di atas memiliki arti ...
a.       kelahiran dan kematian relatif sama besarnya, banyaknya beban ketergantungan, merupakan piramida penduduk negara yang sering dilanda perang.
b.      kelahiran dan kematian relatif seimbang, kelompok penduduk muda memiliki proporsi yang sama dengan kelompok penduduk dewasa, merupakan piramida  penduduk negara maju.
c.       banyaknya kelahiran, angka beban ketergantungan tinggi, biasanya merupakan piramida penduduk negara berkembang
d.      Banyaknya angka kematian, sehingga piramida dapat menggambarkan, sedikitnya fasilitas kesehatan dan kemakmuran rendah.

42.   Perhatikan gambar berikut !

Piramida  penduduk seperti gambar di atas biasanya terdapat di negara ...
a.    Amerika serikat, Brunei darusalam, Jepang
b.    Indonesia, Malaysia, dan Thailand
c.     Palestina, Ethiopia, Australia
d.    Iinggris, Findlandia, Rusia

43.   Apa tujuan pembuatan jalan pos dari anyer di banten dan panarukan di jawa timur dilakukan pada masa pemerintahan gubernur jendral deandels?
a.    Memajukan perekonomian penduduk pribumi
b.    Kepentingan pertahanan belanda di pulau jawa dari serangan tentara inggris
c.     Kepentingan pertahanan belanda dari serangan tentara prancis
d.    Menjaga keamanan bandar-bandar dipantai laut jawa

44.   Alasan bangsa belanda mengambil jalur pelayaran melalui selat sunda dalam pelayaran pertamanya ke nusantara adalah....
a.    Menghindari portugis yangberkedudukan di malaka
b.    Jalur melalui selat sunda  dianggap lebih dekat
c.     Tujuan belanda yang pertama adalah pelabuhan banten di selat sunda
d.    Menghindari gelombang besar di wilayah perairan selat sunda

45.   Faktor yang mendorong lahirnya pergerakan nasional adalah....
a.    Kebersamaan dan kesadaran nasionalisme untuk membebaskan diri dari penjajahan
b.    Keberhasilan jepang menduduki belanda
c.     Keberhasilan perjuangan yang bersifat sporadis di daerah-daerah
d.    Seranga jepang terhadap pearharbour


No comments:

Post a Comment

loading...